Karya Tulis Ilmiah



GAMBARAN PERSEPSI PESERTA JKN KIS TERHADAP PEMANFAATAN DAN KEMUDAHAN APLIKASI MOBILE JKN DI KABUPATEN TORAJA UTARA

Prodi : D3 ASKES
Pengarang : ELMA PITA SINGKALI
Dosen Pembimbing : Rizki Mustika Riswari, SST.,MPH
Klasifikasi/Subjek : , Aplikasi Mobile JKN, Peserta JKN KIS, Persepsi Peserta JKN KIS
Penerbitan : , Malang: 2023.
Bahasa : INDONESIA
PENYIMPANAN
Lokasi : ---
Jumlah : 1

Abstraksi

Latar belakang : Kemajuan teknologi informasi dan komunikasi telah berkembang dengan pesat. Hal ini mempengaruhi BPJS Kesehatan untuk melakukan upaya meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan terhadap peserta Jaminan Kesehatan Nasional dengan meluncurkan Aplikasi Mobile JKN yang diharapkan member kemudahan peserta dalam melakukan kegiatan administrative dimana saja dan kapan saja tanpa harus datang langsung ke kantor BPJS Kesehatan. Berdasarkan hal tersebut penulis tertarik untuk mengetahui persepsi peserta JKN KIS terhadap penggunaan aplikasi Mobile JKN dengan tujuan untuk mengetahui gambaran persepsi peserta JKN terhadap kemanfaatan dan kemudahan penggunaan aplikasi Mobile JKN. Metode : Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dengan pengumpulan data berupa kuesioner yang diisi oleh responden sebanyak 44 sampel dan dilaksanakan di Kabupaten Toraja Utara dengan metode purposive sampling. Kata Kunci : Aplikasi Mobile JKN, Peserta JKN KIS, Persepsi Peserta JKN KIS



Lampiran

File Lembar Keaslian : [ Unduh ]

File Lembar Persetujuan : [ Unduh ]

File Lembar Pengesahan : [ Unduh ]

File Abstraksi : [ Unduh ]

File Daftar Isi : [ Unduh ]

File BAB-1 : [ Unduh ]

File BAB-2 : [ Unduh ]

File BAB-3 : [ Unduh ]

File BAB-4 : [ Unduh ]

File BAB-5 : [ Unduh ]

File Daftar Pustaka : [ Unduh ]

File Lampiran : [ Unduh ]